Category On-line

Cara Mengetahui Pemilik Domain dengan Mudah

cara mengetahui pemilik domain

Ketika membuat website, kamu tentu membutuhkan nama domain dengan membelinya di layanan domain yang tersedia di internet. Masalahnya, domain yang kamu inginkan terkadang sudah ada yang punya. Kamu perlu tau cara cek pemilik domain. Dengan melakukan cara cek domain website,…

Apa Itu Hosting?

Hosting - server

Apa itu hosting? Setelah kemarin membahas tentang domain, sekarang gantian bahas saudaranya, yaitu hosting. Ya walaupun bukan saudara kandung, tapi mereka tidak bisa dipisahkan. Malah ngomongin apa to ini? Langsung aja yok kenalan sama yang namanya hosting. Hosting Adalah Pertama-tama kita…

Apa Itu Domain?

Laptop dan uborampenya, buku, kopi, hape

Apa itu domain? Pasti kita sering sekali bermain internet. Bahkan hampir setiap saat kita nggak bisa lepas dari yang namanya internet ini. Bangun tidur langsung buka smartphone liat ada yang ngechat enggak, ya walaupun hape sepi nggak ada apa-apa juga tetep…

7 Plugin Gratis dan Terbaik Untuk WordPress

WordPress

Berjumpa lagi dengan saya setelah sekian lama menghilang, hho. Nah, setelah kemarin membahas tentang menulis konten berkualitas, sekarang saya akan berbagi sedikit mengenai plugin untuk wordpress. Apa Itu Plugin? Plugin merupakan sebuah program yang diintegrasikan dengan platform WordPress untuk memberikan…

4 Tips Menulis Konten Berkualitas

Menulis Konten yang Baik Untuk Website

Sebenernya apa sih konten berkualitas itu? Kalau menurut revorma.com, konten yang berkualitas itu adalah konten yang didalamnya terdapat informasi yang bermanfaat dan detail. Sebuah tema dibahas terperinci dalam konten tersebut. Konten yang berkualitas akan berpengaruh terhadap pencarian Google. Sejak Google…

Cari Lowongan Kerja di Jogja? Pakai Mamikos.com Saja!

Mengetik Surat Lamaran Kerja

Kota Jogja selalu identik dengan kota pelajar yang setiap tahunnya selalu menjadi tempat baru bagi para pelajar dari berbagai daerah untuk mengubah status pelajarnya menjadi status mahasiswa. Tidak hanya menerima banyak mahasiswa baru, perguruan-perguruan tinggi di Kota Jogja setiap tahunnya…

Mengelola Akun Media Sosial dengan Mudah Menggunakan Viraltag

Viraltag social media scheduling

Viraltag – Buat kamu yang memunyai usaha dengan memanfaatkan akun media sosial tentu saja sangat membutuhkan sebuah tools yang memiliki fitur schedule. Apalagi, kalau kamu usahanya masih sampingan dan belum bisa 100% mengurusinya. Waktu yang digunakan untuk memosting gambar atau…

Belajar SEO dari Ahlinya

SEO untuk bisnis

Memiliki blog yang senantiasa mendapat passive traffic adalah dambaan banyak orang. Saya yakin, kamu juga menginginkan hal tersebut. Passive traffic adalah pengunjung yang terus-terusan datang lintas waktu, termasuk ketika kamu sedang bermesraan (dengan pasangan yang sah) atau piknik ke luar…

Contoh Username dan Password

contoh username dan password

Contoh username dan password yang baik untuk akun online itu seperti apa? Simak pembahasan lengkapnya di artikel ini. Buat yang punya akun di dunia maya, entah itu untuk media sosial, market place, atau akun penting di instansi, tentu perlu memikirkan…